Kapolres Kulonprogo Laksanakan Bakti Sosial di TPA Banyuroto: Memperkuat Ikatan Polisi dan Masyarakat
Kulonprogo- Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, Kapolres Kulonprogo, AKBP Wilson Bugner F. Pasaribu, melaksanakan kegiatan bakti sosial untuk masyarakat di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Banyuroto, Nanggulan, pada Rabu (12/03/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pejabat utama Polres Kulonprogo dan sejumlah warga setempat. Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Kulonprogo menekankan betapa pentingnya berbagi di bulan yang […]
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.