Achmad Johani Berikan Bantuan Kursi Roda Kepada Warga Desa Seloretno
LAMSEL – Anggota DPRD Lampung Selatan, Ahmad Johani, Amd, menyalurkan bantuan kursi roda kepada Parto (65), warga Dusun Banjarsari, Desa Seloretno, Kecamatan Sidomulyo, yang mengalami kelumpuhan. Bantuan tersebut diberikan pada Senin, 21 April 2025. Bantuan kursi roda yang berasal dari Dinas Sosial (Dinsos) Lampung Selatan itu diserahkan langsung oleh Ahmad Johani bersama Kepala Desa Seloretno, […]
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.