Dang Ike dan Pangeran M. Yanuar Firmansyah Hadiri Peringatan 500 Tahun Kesultanan Banten

SATUKOMANDO.COM,Serang – Dalam rangka memperingati lima abad berdirinya Kesultanan Banten, Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanuddin Banten menggelar seminar nasional dengan tema “Kesultanan Banten: Masa Lalu, Kini, dan yang Akan Datang” pada Rabu, 16 April 2025, di Auditorium Gedung Rektorat Lantai 3 kampus. Acara ini dihadiri oleh berbagai kalangan, termasuk tokoh masyarakat dan budaya, […]

Danrem 043/Gatam Berikan Apresiasi Pelestarian Adat, Tradisi Budaya Lampung

SATUKOMANDO.COM,Lampung – Komandan Korem 043/Gatam Brigjen TNI Rikas Hidayatullah, S.E., M.M., pada Rabu (05/03/2025) menghadiri acara Ngantak Gubernur buka Belangan yang dilanjutkan dengan buka puasa bersama Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal, S.T., M.M. dan Ibu dr. Jihan Nurlela, M.M., bertempat di Mahan Agung, Jl. Dr. Susilo Teluk Betung Bandar Lampung. Dalam sambutannya, Gubernur Lampung yang […]

Kental Budaya Jawa, Klenteng Mbah Ratu Punya Ritual Ibadah Malam Jumat Legi

Ketika mendengar nama klenteng maka yang terlintas dalam pikiran kita adalah tempat beribadah umat Khonghucu. Namun berbeda dengan klenteng Mbah Ratu Sam Poo Tay Djien yang terletak di Jalan Demak, Surabaya. Klenteng ini banyak dikunjungi masyarakat Jawa yang beragama Islam. “Banyak juga (muslim) yang datang ke sini. Biasanya mereka melakukan Ciam Si,” ujar Ninik, salah […]

Ketua dan Pengurus DPD KSPSI Lampung Silaturrahmi Bersama Mantan Kapolda Lampung 2016

SATUKOMANDO.COM, Bandar Lampung – Ketua DPD Koperasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia Lampung beserta Pengurus dan anggota lainnya lakukan silaturrahmi bersama mantan Kapolda Lampung 2016 di Rumah Makan Pondok Queen 12, di Pahoman, Kota Bandar Lampung pada Kamis (25/8/22). Silaturrahmi tersebut selain dihadiri Ketua, Pengurus dan anggota DPD KSPSI Lampung, terlihat juga Jolly Sanggam Ketua DPW […]

Pakaian Bernuansa Lampung Sang Jenderal Menjadi Trend Setter

SATUKOMANDO.COM – Pakaian merupakan kebutuhan pokok manusia selain makanan dan tempat berteduh/tempat tinggal. Manusia membutuhkan pakaian untuk melindungi dan menutup dirinya. Namun seiring dengan perkembangan kehidupan manusia, pakaian juga digunakan sebagai simbol status, jabatan, ataupun kedudukan seseorang yang memakainya. Perkembangan dan jenis-jenis pakaian tergantung pada adat-istiadat, kebiasaan, dan budaya yang memiliki ciri khas masing-masing. Salah […]

Salah Satu Raja Paksi Pak Skala Brak Halal Bil Halal ke Rumah Budaya LGK

SK, Lampung – Momentum Hari Raya Idul Fitri adalah saat yang selalu dimanfaatkan oleh kaum muslimin untuk berkumpul bersama keluarga, untuk saling mengunjungi kepada kerabat, sahabat, teman dan juga tetangga, guna saling memaafkan. Dalam merayakan hari kemenangan bagi ummat muslim tersebut, setelah sebulan penuh melaksanakan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan, biasanya dimanfaatkan untuk ajang […]

Kembali ke Atas