Kalah di Kuningan, Namun Prabowo-Gibran Menang di 26 Kabupaten-Kota di Jabar

Media Singapura Sebut Kemenangan Prabowo Bawa Optimisme Indonesia di ASEAN

Pasangan Prabowo-Gibran menang di 26 dari 27 kabupaten dan kota di Jawa Barat (Jabar). Tercatat, Prabowo-Gibran hanya kalah di Kabupaten Kuningan oleh pasangan Anies-Muhaimin.

Prabowo-Gibran total memperoleh 16.805.854 suara, lalu disusul dengan Anies-Muhaimin dengan perolehan 9.099.674 suara, kemudian Ganjar-Mahfud dengan perolehan 2.820.995 suara. Hal tersebut berdasarkan hasil rekapitulasi KPU tingkat Provinsi.

Adapun total jumlah suara sah di Jabar yakni 28.726.523 suara dan suara tidak sah sebanyak 711.518. Dengan demikian total pemilih, baik suara sah dan tidak sah, sejumlah 29.438.041 suara.

Berikut ini rincian perolehan suara tiap pasangan calon di 27 kabupaten dan kota di Jabar:

1. Kabupaten Ciamis

Anies-Muhaimin: 291.872

Prabowo-Gibran: 380.396

Ganjar-Mahfud: 92.397

2. Kota Banjar

Anies-Muhaimin: 32.131

Prabowo-Gibran: 68.788

Ganjar-Mahfud: 21.391

3. Kabupaten Purwakarta

Anies-Muhaimin: 188.100

Prabowo-Gibran: 386.710

Ganjar-Mahfud: 30.670

4. Kabupaten Sumedang

Anies-Muhaimin: 171.778

Prabowo-Gibran: 510.667

Ganjar-Mahfud: 71.976

5. Kabupaten Kuningan

Anies-Muhaimin: 310.113

Prabowo-Gibran: 285.215

Ganjar-Mahfud: 70.812

6. Kota Tasikmalaya

Anies-Muhaimin: 176.634

Prabowo-Gibran: 246.064

Ganjar-Mahfud: 35.753

7. Kabupaten Tasikmalaya

Anies-Muhaimin: 433.119

Prabowo-Gibran: 559.490

Ganjar-Mahfud: 96.396

8. Kabupaten Indramayu

Anies-Muhaimin: 131.030

Prabowo-Gibran: 716.780

Ganjar-Mahfud: 174.026

9. Kabupaten Cirebon

Anies-Muhaimin: 254.055

Prabowo-Gibran: 892.541

Ganjar-Mahfud: 213.372

10. Kabupaten Pangandaran

Anies-Muhaimin: 72.267

Prabowo-Gibran: 141.540

Ganjar-Mahfud: 57.759

11. Kota Cirebon

Anies-Muhaimin: 58.954

Prabowo-Gibran: 116.762

Ganjar-Mahfud: 33.333

12. Kabupaten Cianjur

Anies-Muhaimin: 432.150

Prabowo-Gibran: 804.432

Ganjar-Mahfud: 102.940

13. Kabupaten Majalengka

Anies-Muhaimin: 226.421

Prabowo-Gibran: 490.990

Ganjar-Mahfud: 97.047

14. Kota Bogor

Anies-Muhaimin: 254.473

Prabowo-Gibran: 341.369

Ganjar-Mahfud: 73.133

15. Kota Sukabumi

Anies-Muhaimin: 79.997

Prabowo-Gibran: 111.563

Ganjar-Mahfud: 18.823

16. Kota Cimahi

Anies-Muhaimin: 124.621

Prabowo-Gibran: 194.782

Ganjar-Mahfud: 33.131

17. Kota Bandung

Anies-Muhaimin: 546.484

Prabowo-Gibran: 813.925

Ganjar-Mahfud: 188.317

18. Kabupaten Bogor

Anies-Muhaimin: 1.091.122

Prabowo-Gibran: 1.859.723

Ganjar-Mahfud: 255.338

19. Kabupaten Bandung Barat

Anies-Muhaimin: 291.553

Prabowo-Gibran: 730.745

Ganjar-Mahfud: 79.012

20. Kabupaten Bandung

Anies-Muhaimin: 636.793

Prabowo-Gibran: 1.433.560

Ganjar-Mahfud: 150.241

21. Kabupaten Sukabumi

Anies-Muhaimin: 539.294

Prabowo-Gibran: 844.494

Ganjar-Mahfud: 105.910

22. Kabupaten Subang

Anies-Muhaimin: 162.150

Prabowo-Gibran: 715.639

Ganjar-Mahfud: 89.562

23. Kabupaten Garut

Anies-Muhaimin: 577.477

Prabowo-Gibran: 928.769

Ganjar-Mahfud: 109.102

24. Kota Depok

Anies-Muhaimin: 474.643

Prabowo-Gibran: 531.114

Ganjar-Mahfud: 144.430

25. Kabupaten Bekasi

Anies-Muhaimin: 631.189

Prabowo-Gibran: 1.028.851

Ganjar-Mahfud: 157.272

26. Kota Bekasi

Anies-Muhaimin: 589.219

Prabowo-Gibran: 653.674

Ganjar-Mahfud: 206.290

27. Kabupaten Karawang

Anies-Muhaimin: 186.338

Prabowo-Gibran: 552.624

Ganjar-Mahfud: 65.933

Kalah di Kuningan, Namun Prabowo-Gibran Menang di 26 Kabupaten-Kota di Jabar

Tinggalkan Balasan

Kembali ke Atas